Sunday, September 15, 2024

DIY

Rakerda DIY: Organisasi Kepemudaan dan Kemasyarakatan Aktor Utama Tranformasi Digital

Pemudakatolik.or.id, Yogjakarya - Roadshow Gerakan Nasional (GERNAS) Pemuda Penggerak Transformasi (PETRA) Digital digelar di Auditorium Kampus 3 Universitas Atma Jaya Yogyakarta, Sabtu, (01/07/23). Kegiatan yang diprakarsai oleh Kementrian komunikasi dan informasi dan Pemuda Katolik Komisariat Daerah (KOMDA) Daerah Istimewa...

Pemuda Katolik Bersama Ormas Katolik DIY Tempa Orang Muda Jadi Kader Awam

Pemudakatolik.or.id, Yogyakarta - Pemuda Katolik Komisariat DIY bekerjasama dengan WKRI DPD DIY dan DPD ISKA DIY didukung oleh PK3 Kevikepan Yogyakarta Barat dan Kevikepan Yogykarta Timur mengadakan kegiatan Pendidikan bagi kaum muda untuk kembali meneguhkan semangat ke;Indonesiaan yang berbhineka...

Pemuda Katolik Komcab Sleman Dilantik Di Pendopo Sekolah Eksperimental Mangunan

Pemudakatolik.or.id, Sleman DIY - Pengurus Pemuda Katolik Komisariat Cabang Kabupaten Sleman Periode 2022 – 2025 resmi dilantik, pada hari Minggu, 18 September 2022. Pelantikan dilaksanakan di Pendopo Sekolah Eksperimental Mangunan, Cupuwatu II, Kalasan, Sleman. Pelantikan Pengurus Pemuda Katolik Komisariat Cabang...

Yohanes Gandung Resmi Pimpin Pemuda Katolik DIY Periode 2022-2025

Pemudakatolik.or.id, Jogyakarta - Yohanes Gandung Widiyantoro terpilih sebagai Ketua Pemuda Katolik Komisariat Daerah Istimewa Yogyakarta Periode 2022-2025. Senin, (09/05/2022). Penetapan tersebut dilaksanakan dalam Musyawarah Komisariat Daerah (MUSKOMDA) Pemuda Katolik Daerah Istimewa Yogyakarta, yang dilaksanakan di Griya Monica, Gamping, Kabupaten Sleman,...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Pemuda Katolik Kota Mojokerto Ikuti Sosialisasi pendidikan dan Pemilih Pilkada 2024

Pemudakatolik.or.id, Mojokerto - Pemuda Katolik Komcab Kota Mojokerto mengikuti kegiatan Sosialisasi pendidikan dan Pemilih Pilkada 2024 di Gereja Katolik...
- Advertisement -spot_img