Jumat, Oktober 17, 2025

Kaderisasi

PJ Bupati Kuningan Dukung Pelaksanaan KKL II Pemuda Katolik 2024

Pemudakatolik.or.id, Kuningan - PJ Bupati Kuningan R. Iip Hidajat didampingi Kepala Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata Kab. Kuningan Dr. Erlon Carlan menyambut baik acara Kursus Kepemimpinan Lanjut II Pemuda Katolik yang akan digelar di Kabupaten Kuningan dan Cirebon, Jawa...

Selenggarakan KKM, Pemuda Katolik Sumut Ajak Kader Sambut Indonesia Emas dengan Peningkatan Kualitas Berbasis Digital

Pemudakatolik.or.id, Deli Serdang - Pemuda Katolik Komisariat Daerah Sumatera Utara melaksanakan kaderisasi Kursus Kepemimpinan Menengah (KKM) di Taman Doa Sola Gratia Pancur Batu, Deli Serdang, Jumat-Minggu,  15 -17/03/2024. Kegiatan ini  diawali dengan seremoni pembukaan yang dilaksanakan Jumat 15 Maret ini...

Sukses Gelar KKM, Pemuda Katolik Banten Siap Genjot Ekonomi Berbasis Komunitas

Pemudakatolik.or.id, Tangerang - Kursus Kepemimpinan Menengah (KKM) berhasil digelar Pemuda Katolik Komisariat Daerah (Komda) Banten. Kegiatan yang berlangsung dua hari, 2-3 Maret 2023 tersebut, dihadiri oleh kurang lebih 30 kader. Adapun kader berasal dari Komda Lampung, Komcab Kota Tangerang, Komcab...

Siap Gelar KKM, Pemuda Katolik Banten Fokus Penguatan Kader Penggerak Ekonomi Kerakyatan berbasis Digital

Pemudakatolik.or.id, Tanggerang - Pemuda Katolik Komisariat Daerah (Komda) Banten segera menggelar Kursus Kepemimpinan Menengah (KKM) dengan target peserta adalah kader-kader Pemuda Katolik (PK) Regio Jawa. Kegiatan ini akan berlangsung di Sekolah Stella Maris BSD, Tangerang Selatan, Banten, Sabtu-Minggu, (2-3 Maret...

Kursus Kepemimpinan Menengah: Pemuda Katolik Jateng Wujudkan Generasi Berkarakter

Pemudakatolik.or.id, Jateng - Pemuda Katolik Komisariat Daerah (Komda) Jawa Tengah menggelar Kursus Kepemimpinan Menengah (KKM) di Wisma Wijaya Kusuma Kopeng milik Keuskupan Agung Semarang pada 16-17 Desember 2023. KKM adalah jenjang pendidikan kader tingkat Komisariat Daerah (Komda), dan peserta KKM...

Laksanakan KKM, Pemuda Katolik Bengkulu Angkat Tema Pendidikan Politik bagi Pemilih Milenial

Pemudakatolik.or.id - Pemuda Katolik Komisariat Daerah Bengkulu menggelar Kursus Kepemimpinan Menengah (KKM) pada Sabtu-Minggu, (02-03/12-2023). Ketua Pemuda Katolik Komda Bengkulu, Barita Sinaga mengatakan, KKM menjadi tahap ketiga pengkaderan Pemuda Katolik setelah Kursus Kepemimpinan Dasar (KKD). "Untuk Komda Bengkulu, KKM baru...

Gelar KKM, Pemuda Katolik Jabar Bahas Ekonomi Kreatif dan Tanam Jagung Hibrida

Pemudakatolik.or.id, Cianjur - Pemuda Katolik Komisariat Daerah Jawa Barat (Komda Jabar) gelar Kursus Kepemimpinan Menengah (KKM) yang bertajuk "Pengembangan Kepemimpinan dan Literasi Ekonomi Kreatif di Jawa Barat” yang dilaksanakan pada 1-3 Desember 2023 di Kabupaten Cianjur. Dalam pembukaan tersebut turut...

Pemuda Katolik Jatim Gelar KKM, Ajak Peserta Jadi Pioner di Pemilu 2024

Pemudakatolik.or.id, Surabaya - Pemilihan Umum yang waktunya kian dekat menjadi salah satu bahan Kursus Kepemimpinan Menengah (KKM) Pemuda Katolik Komda Jawa Timur. KKM merupakan materi berjenjang kurikulum kaderisasi dalam Pemuda Katolik, setelah KKD (Kursus Kepemimpinan Dasar). Dalam materi KKM Jawa Timur...

Persiapkan KKL II, Pemuda Katolik Kota Cirebon Gelar Penerimaan Anggota

Pemudakatolik.or.id, Cirebon - Dalam rangka Persiapan Kursus Kepemimpinan Lanjut II, Pemuda Katolik Komisariat Cabang (Komcab) Kota Cirebon gelar Masa Penerimaan Anggota (Mapenta) 2023. Puluhan orang muda Katolik mengikuti Mapenta yang bertajuk "Kaum Muda Sehati Sejiwa Membangun Masa Depan Gereja...

Angkat Isu Digital, Pemuda Katolik Jakarta Pusat Sukses Selenggarakan KKD

Pemuda Katolik Komisariat Cabang (Komcab) Jakarta Pusat menggelar Kursus Kepemimpinan Dasar (KKD) dengan tema Pemuda Katolik yang Solid dan Siap Bersaing di Era Digital, pada tanggal 30 September – 1 Oktober 2023 di Sotis Residence Pejompongan, Jakarta Pusat. Rangkaian acara...
spot_img

Latest News

Rapat Kerja Keuskupan Palangkaraya: Pemuda Katolik Siap Menjadi Kekuatan Baru dalam Dinamika Politik Kalimantan Tengah‎

‎‎Palangka Raya, 15 Oktober 2025 — Dalam rangkaian Rapat Kerja Keuskupan Palangkaraya, berlangsung sesi penting bertajuk “Peran dan Kiprah...
spot_img