Sabtu, Juli 12, 2025

Edi Silaban

Gelar Orientasi dan Pleno, Pemuda Katolik Komcab Kota Bogor Bangun 4 Poin Komitmen Organisasi

  Bogor, Pengurus Pemuda Katolik Komisariat Cabang Kota Bogor sukses menggelar Orientasi & Rapat Pleno yang bertempat di Aula St. Mikael Paroki St. Fransiskus Asisi, Sukasari, Kota Bogor, Jawa Barat, (13/3/2022). Kegiatan dilaksanakan bertajuk “Transformasi Kader menuju Pemuda Katolik Komcab Kota...

Pemuda Katolik Komcab Kab. Bogor Mengadakan Orientasi dan Rapat Pleno

PEMUDA Katolik Komisariat Cabang Kabupaten Bogor melaksanakan kegiatan Orientasi dan Rapat Pleno Pengurus, Sabtu, (12/3/2022), dengan mengusung tema, “Merekatkan Kader Pemuda Katolik Menuju Bogor Beriman.” Kegiatan ini dilaksanakan di Perumahan Indogreen, Citeureup, kediaman seorang pengurus Pemuda Katolik. Kegiatan ini meski...

PEMUDA KATOLIK JABAR SALURKAN BANTUAN SOSIAL KEMENSOS

Pemuda Katolik dipercaya dalam menyalurkan Bantuan Sosial (Bansos) Kementerian Sosial bagi masyarakat. Adapun bantuan sosial disalurkan Komisariat Daerah (Komda) Jawa Barat itu dalam bentuk sembako sebanyak 200 paket untuk penanganan masyarakat terdampak pandemi Covid-19. Ketua Komda Pemuda Katolik Jabar, Edi Silaban menjelaskan penyaluran Bansos sesuai...

Pemuda Katolik Jabar Mendukung Pemenuhan Hak Masyarakat Adat

BANDUNG - Pemuda Katolik Komisariat Daerah (Komda) Jawa Barat menggelar Webinar dengan tema “Hak Masyarakat Adat dan Peran DPD RI Dalam Konteks Persoalan di Daerah”. Seminar ini bertujuan untuk meningkatkan kapasitas kader Pemuda Katolik terkait pemahaman perlindungan hak masyarakat adat...

PEMUDA KATOLIK JABAR GELAR WEBINAR, 18.966 PEKERJA DI PHK SELAMA PANDEMI

BANDUNG – Pemuda Katolik Komisariat Daerah Jawa Barat (Komda Jabar) yang merupakan organisasi kader kembali menggelar Webinar Pemuda Katolik ketiga yang berkolaborasi dengan Komisi Pemuda Persekutuan Gereja-gereja di Indonesia Wilayah Jawa Barat (Pemuda PGIW Jabar). Dipandu langsung oleh Sekretaris Pemuda Katolik Komda Jabar...

Hadiri Acara Mapenta Pemuda Katolik Jabar, Wali Kota Ajay: Kota Cimahi Miniatur Indonesia

CIMAHI - Pemuda Katolik Komisariat Daerah (Komda) Jawa Barat telah sukses menggelar Masa Penerimaan Anggota (Mapenta) dan Musyawarah Komisariat Cabang (Muskomcab) Pemuda Katolik Komisariat Cabang (Komcab) Kota Cimahi. Acara yang berlangsung pada Sabtu, 11 Juli 2020 di Aula Gedung A,...

Pemuda Katolik Jawa Barat Serahkan SK Caretaker Kabupaten Sukabumi

Pemuda Katolik Komisariat Daerah (Komda) Jawa Barat menyerahkan surat keputusan penunjukan Caretaker Pengurus Pemuda Katolik Komisariat Cabang (Komcab) Kabupaten Sukabumi, Sabtu (4/7/2020). Caretaker sendiri merupakan Pelaksana Tugas Sementara karena ada kekosongan kepengurusan organisasi Pemuda Katolik di sebuah wilayah/daerah tertentu. Kegiatan...

PEMUDA KATOLIK JABAR GELAR WEBINAR ADVOKASI HUKUM

Pemuda Katolik Komisariat Daerah (Komda) Jawa Barat sukses menggelar diskusi daring bertajuk “Telaah Fungsi Dan Peran Advokasi Hukum dalam Rangka Peningkatan Kapasitas Kader”, Sabtu, 4 Juli 2020. Kerap kali kita baca terjadi pelarangan dalam kegiatan beragama baik itu kasus-kasus intoleransi atau penolakan mendirikan...

Pemuda Katolik Komcab Kota Bandung Berbagi Masker dan Hand Sanitizer di Sela-sela Pandemi

BANDUNG - Satuan Tugas Lawan Covid-19 Pemuda Katolik Komcab Kota Bandung membagikan masker dan hand sanitizer kepada warga di beberapa titik di Kecamatan Regol dan Bandung Kidul. Di Pasar Ancol, Kec. Regol, sebanyak 500 masker dan 150 hand sanitizer dibagikan kepada pemilik kios dan...

Pemuda Katolik Komcab Kota Bandung Membagikan Makanan Berbuka Puasa

Bandung – Jumat (1/5) menjelang maghrib, para pengurus Pemuda Katolik Komcab Kota Bandung membagikan paket nasi untuk berbuka puasa di sekitar Jl. Moch. Ramdan, Jl. Sawah Kurung, dan Jl. Pasundan. Sebanyak 100 paket nasi dibagikan kepada warga yang kebetulan lewat...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Pemuda Katolik Belu Laksanakan Ziarah Yubileum Lima Porta Sancta

Belu, pemudakatolik.or.id - Dalam semangat Tahun Yubileum, Pemuda Katolik Komisariat Cabang (Komcab) Belu melaksanakan ziarah rohani ke lima titik...
- Advertisement -spot_img