Sabtu, Juli 12, 2025

Pemuda Katolik Kehilangan Sosok Ben Mboi

Must Read

Ben MboiMantan Gubernur Propinsi Nusa Tenggara Timur (NTT), dr. Aloysius Benedictus Mboi atau biasa Ben Mboi meninggal dunia di Jakarta, Selasa (23/6/2015) sekitar pukul 00:30 WIB.

Ketua Umum Pengurus Pusat Pemuda Katolik, Agustinus Tamo Mbapa menyampaikan duka cita yang mendalam atas meninggalnya Ben Moi. “Kami, generasi muda khususnya Pemuda Katolik sangat kehilangan sosok Ben Mboi. Beliau tokoh NTT yang visioner dan merakyat,” kata Gustaf, sapaan Agustinus Tamo Mbapa usai melayat jenazah Ben Mboi yang disemayamkan di  rumah duka, Jalan Muhasyim VII Nomor 37 Cilandak, Jakarta Selatan, Selasa (23/6/2015) siang.

Suami mantan Menteri Kesehatan RI, dr Nafsiah Mboi ini meninggaPK Melayat Ben Mboil di usia 80 tahun. Ben Mboi lahir di Ruteng, Kabupaten Manggarai, NTT pada 22 Mei 1935. Ben Mboi merupakan gubernur NTT periode 1978-1988. Ia merintis karier di dunia kesehatan sekaligus militer, dan pernah terlibat dalam Operasi Trikora.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

spot_img
Latest News

Pemuda Katolik Belu Laksanakan Ziarah Yubileum Lima Porta Sancta

Belu, pemudakatolik.or.id - Dalam semangat Tahun Yubileum, Pemuda Katolik Komisariat Cabang (Komcab) Belu melaksanakan ziarah rohani ke lima titik...
spot_img

More Articles Like This